Maukib Nida al-Aqsa di Rute Najaf- Karbala
IQNA - Maukib Nida al-Aqsa di tiang 833 jalan Najaf-Karbala selama Arbin Huseini menjadi tuan rumah bagi para peziarah yang berjalan ke Karbala karena cinta Abu Abdillah dan pemimpin kemerdekaan, untuk mengenang Palestina dan rakyat Gaza yang tertindas, berbagai program telah disiapkan dalam maukib ini dan mendapat sambutan baik dari para peziarah. (HRY)