IQNA

Masjid Jami Tabriz Adalah Manifestasi Arsitektur Iran-Islam di Dunia

TEHERAN (IQNA) - Masjid Jami’ Tabriz adalah salah satu monumen bersejarah Tabriz.

Masjid yang juga disebut dalam buku-buku sejarah sebagai "Masjid Jami’ Kabiri" ini, telah menjadi masjid utama Tabriz sejak awal pendiriannya dan di sekitarnya telah terbentuk Pasar Besar Tabriz.

Karya indah ini telah terdaftar sebagai salah satu karya nasional Iran. (HRY)