IQNA

Film/ Suasana Najaf Menjelang Arbain Huseini

12:22 - September 12, 2022
Berita ID: 3477300
TEHERAN (IQNA) - Hari-hari ini, kota Najaf menjadi tuan rumah bagi para peziarah yang datang ke sana dari seluruh dunia untuk menunjukkan kecintaan mereka kepada Ahlulbait dan Imam Husein (as). Mari kita lihat bersama momen peziarah yang tak terhitung jumlahnya dan antusias dalam klip di bawah ini. (HRY)

4084628

captcha