iqna

IQNA

Kunci-kunci
INDIA (IQNA) - Pertemuan khusus "Studi Sirah Pendidikan dan Gaya Hidup Sayyidah Fatimah as" diadakan di India.
Berita ID: 3472836    Tanggal penerbitan : 2019/01/22

MALAYSIA (IQNA) - Dewan Pemuda Malaysia meminta PBB agar menemukan solusi damai untuk penghentian konflik agama antara Hindu dan Muslim di India.
Berita ID: 3472830    Tanggal penerbitan : 2019/01/21

INDIA (IQNA) - Bertetapan dengan peringatan hari kelahiran Sayyidah Zainab (as), sebuah acara diadakan oleh lembaga memorial Imam Khomeini (ra) di Kargil, India.
Berita ID: 3472816    Tanggal penerbitan : 2019/01/15

Perwakilan Jamiah Al-Mustafa al-Alamiah di India:
INDIA (IQNA) - Perwakilan Jamiah al-Mustafa al-Alamiah di India menyatakan: “Salah satu pertumbuhan Revolusi Islam di tingkat internasional adalah pelatihan puluhan ribu pengajar, pelatih, qari dan hafiz Alquran, yang merupakan perkembangan utama peradaban dan budaya.”
Berita ID: 3472812    Tanggal penerbitan : 2019/01/13

INDIA (IQNA) - Majelis Perwakilan India menyetujui rancangan Undang-undang pemberian kewarganegaraan India untuk minoritas agama luar negeri, kecuali untuk Muslim.
Berita ID: 3472807    Tanggal penerbitan : 2019/01/11

INDIA (IQNA) - Babak final festival Alquran dan hadis Al-Mustafa (saw) ke-24 mengakhiri kinerjanya dengan kompetisi 70 peserta dari 66 hauzah dan lembaga Quran di New Delhi.
Berita ID: 3472805    Tanggal penerbitan : 2019/01/10

INDIA (IQNA) - Markas mikrofilm internasional Noor adalah markas penelitian di Rumah Budaya Republik Islam Iran di New Delhi, India, dan Alquran serta manuskrip Islam disimpan di dalamnya.
Berita ID: 3472798    Tanggal penerbitan : 2019/01/07

INDIA (IQNA) - Babak pertama festival Alquran dan hadis Al-Mustafa ke-24 di India berakhir.
Berita ID: 3472783    Tanggal penerbitan : 2019/01/02

INDIA (IQNA) - Seorang kaligrafer India yang mukim di Qatar berhasil menulis Alquran selama tujuh tahun, dan menggunakan 70 kilogram emas 18ct dalam mendekorasi naskah tulisan tangan ini.
Berita ID: 3472779    Tanggal penerbitan : 2019/01/01

INDIA (IQNA) - Ranjeeta Ranjan, seorang wakil kongres India, mengatakan bahwa dengan mempelajari Alquran, ia menemukan bahwa kitab ini memiliki doktrin dan hukum terbaik tentang perceraian.
Berita ID: 3472778    Tanggal penerbitan : 2018/12/30

INDIA (IQNA) - Alquran dengan tulisan khat salah satu kaligrafer perempuan Quran pertama ditulis dan dilaunching di kalangan Muslim di India.
Berita ID: 3472775    Tanggal penerbitan : 2018/12/30

INDIA (IQNA) - Pusat riset nasional India mengumumkan kebinasaan kelompok militan lokal yang berafiliasi dengan kelompok teroris ISIS di negara itu.
Berita ID: 3472774    Tanggal penerbitan : 2018/12/29

Peringkat Pertama Musabaqoh Alquran Delhi:
INDIA (IQNA) - Peringkat pertama musabaqoh Alquran India menyebut kesetaraan aturan musabaqoh Alquran India dengan undang-undang internasional, dan mengatakan bahwa hal ini telah meningkatkan tingkat musabaqoh.
Berita ID: 3472725    Tanggal penerbitan : 2018/12/11

INDIA (IQNA) - Seminar Tradisi Seni dan Arsitektur Iran dan India, setelah tiga hari penyelenggaraan, mengakhiri kinerjanya pada Jumat malam.
Berita ID: 3472724    Tanggal penerbitan : 2018/12/10

INDIA (IQNA) - Konferensi Musim Semi Rahmat, Pesan Persatuan dengan poros persatuan antara Muslim diselenggarakan di kota Lucknow, India.
Berita ID: 3472711    Tanggal penerbitan : 2018/12/04

INDIA (IQNA) - Sampai saat ini, 400 orang telah mendaftar dalam musabaqoh internasional Alquran dan hadis al-Mustafa di India.
Berita ID: 3472695    Tanggal penerbitan : 2018/11/28

Atase Kebudayaan Iran di India:
INDIA (IQNA) - Atase Kebudayaan Republik Islam Iran di India menyebut persatuan antara Syiah dan Sunni subbenua ini sebagai poros utama program dan aktivitas Qurani di India.
Berita ID: 3472694    Tanggal penerbitan : 2018/11/27

INDIA (IQNA) - Perayaan maulid Nabi Muhammad (saw) dan Imam Ja'far Shadiq (as) diadakan di masjid dan husainiyah 9 kota di India.
Berita ID: 3472692    Tanggal penerbitan : 2018/11/27

INDIA (IQNA) - Selama pekan persatuan, umat Islam India menyelenggarakan pelbagai acara yang mencakup program musabaqoh Alquran, konferensi persatuan, dll.
Berita ID: 3472686    Tanggal penerbitan : 2018/11/25

INDIA (IQNA) - Pawai akbar diselenggarakan untuk memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad (saw) di Kashmir, dimana hampir satu juta orang berpartisipasi dalam acara tersebut.
Berita ID: 3472685    Tanggal penerbitan : 2018/11/25