IQNA - Perwakilan negara Iran tampil di Musabaqoh Alquran Internasional Perempuan Yordania ke-20.
Berita ID: 3481956 Tanggal penerbitan : 2025/04/23
Wawancara IQNA dengan Seniman Perempuan Asal Aljazair
IQNA - Ahli iluminasi Aljazair meyakini bahwa Republik Islam Iran adalah rujukan pertama dalam seni Islam, dan di Aljazair, banyak buku seni Iran digunakan untuk mengajarkan dan mempraktikkan seni dekoratif.
Berita ID: 3481732 Tanggal penerbitan : 2025/03/11
Peneliti Perempuan Asal Lebanon dalam Webinar IQNA:
IQNA - Fadavi Abdul-Sater menekankan Revolusi Islam Iran memberikan kesempatan bersejarah bagi perempuan Iran untuk maju dan meningkatkan status mereka dalam lingkungan yang aman, dan contoh ideal perempuan Muslim terbentuk di Iran setelah revolusi.
Berita ID: 3481568 Tanggal penerbitan : 2025/02/11
IQNA - Kompetisi perempuan pada hari kedua musabaqoh Alquran internasional Republik Islam Iran ke-41 di Masyhad berakhir hari Selasa, 28 Januari di aula Quds haram suci Razavi.
Berita ID: 3481491 Tanggal penerbitan : 2025/01/29
IQNA - Kompetisi perempuan pada hari pertama musabaqoh Alquran internasional Republik Islam Iran ke-41 diselenggarakan di Masyhad pada Senin pagi, 27 Januari.
Berita ID: 3481488 Tanggal penerbitan : 2025/01/28
Peneliti Alquran Tak Dikenal
IQNA - Seorang perempuan mualaf asal Amerika telah mampu melakukan pelayanan yang luar biasa dalam menyampaikan konsep-konsep Islam kepada khalayak berbahasa Inggris dengan menerjemahkan lusinan teks-teks Islam dan Alquran.
Berita ID: 3481362 Tanggal penerbitan : 2025/01/06
IQNA - Lima belas peneliti Alquran perempuan , aktivis dan pemilik majelis Qurani mendapat penghargaan di Konferensi Internasional Perempuan Alquran ke-16.
Berita ID: 3481313 Tanggal penerbitan : 2024/12/28
IQNA - Perempuan Rohingya menghadapi banyak kesulitan dan kesukaran ketika mereka melarikan diri dari kamp di Arakan dan Bangladesh.
Berita ID: 3481308 Tanggal penerbitan : 2024/12/27
Dosen Universitas Jakarta
IQNA - Dr. Neng Dara Affiah M.Si berkata, kehidupan praktis dan ajaran berharga Yang Mulia adalah inspirasi para wanita masa kini, elit dan pionir di seluruh dunia, yang telah menjadi mercusuar masyarakat dengan membuka batas-batas pengetahuan yang tak terbatas.
Berita ID: 3481288 Tanggal penerbitan : 2024/12/23
Hujjatul Islam Alireza Bahrami:
IQNA - Merujuk pada pernyataan Pemimpin Tertinggi Revolusi, Direktur Kantor Kerja Sama Ilmiah dan Urusan Internasional Institut Dar al-Hadis mengatakan ada sejumlah persoalan yang dikhususkan bagi perempuan , dan wajar saja jika seorang mujtahid perempuan bisa lebih akurat daripada laki-laki dalam beberapa masalah dan mendiagnosisnya, sehingga Pemimpin Tertinggi menekankan hal ini.
Berita ID: 3481281 Tanggal penerbitan : 2024/12/22
Pemimpin Tertinggi Revolusi dalam Pertemuan dengan Ribuan Perempuan:
IQNA – Kemarin pagi, Pemimpin Tertinggi Revolusi, dalam pertemuan dengan para perempuan dari seluruh negeri, menyatakan bahwa Sayyidah Az-Zahra (as) adalah teladan abadi wanita Muslim, dan berkata: Wanita harus berhati-hati terhadap metode perangkat lunak musuh dan tidak tertipu oleh slogan dan godaan.
Berita ID: 3481264 Tanggal penerbitan : 2024/12/18
IQNA - Acara penutupan bagian hafalan keseluruhan, hafalan 20 juz, qiraat dan qiraat tartil perempuan dalam musabaqoh Alquran tingkat nasional ke-47 dilaksanakan pagi hari, tanggal 9 Desember di Tabriz.
Berita ID: 3481217 Tanggal penerbitan : 2024/12/10
IQNA - Acara penutupan cabang naghom (melodi) perempuan musabaqoh Alquran nasional ke-47 digelar di Musholla Tabriz. (HRY)
Berita ID: 3481205 Tanggal penerbitan : 2024/12/09
IQNA - Rabu sore, 4 Desember, dan pada hari ketiga musabaqoh Alquran nasional ke-47, kompetisi peserta perempuan bidang tajwid, tartil, hafalan keseluruhan, dan dua puluh juz telah dimulai dan akan berlanjut hingga 9 Desember.
Berita ID: 3481190 Tanggal penerbitan : 2024/12/05
IQNA - Direktur Komite Perempuan Musabaqoh Alquran Nasional ke-47 mengatakan musabaqoh perempuan bidang pembacaan doa dan madah dimulai pagi kemarin tanggal 3 Desember dan akan berlanjut hingga setelah zhuhur.
Berita ID: 3481184 Tanggal penerbitan : 2024/12/04
Perempuan Mualaf Asal Jepang:
IQNA - Atsuko Hoshino berkata tentang ajaran Islam yang paling indah. Ia mengatakan, hal terindah yang saya lihat dalam Islam adalah mencapai pengetahuan diri yang benar, dan inilah yang Islam ajarkan kepada kita. Saya sampai pada kesimpulan bahwa penetapan tujuan kita bukan di dunia ini tetapi di dunia sana dan setelah ini banyak hal yang terselesaikan untuk saya.
Berita ID: 3481078 Tanggal penerbitan : 2024/11/14
IQNA - Izzat al-Rashq, salah satu pemimpin senior Hamas, menerbitkan foto perempuan Gaza yang tidak meletakkan Alquran dalam kondisi perang dan sedang membaca firman Allah, dan memuji semangat keberanian, ketekunan dan kehormatan mereka.
Berita ID: 3481003 Tanggal penerbitan : 2024/10/30
IQNA - Musabaqoh Alquran Internasional Perempuan ke-8 di UEA, yang dikenal sebagai Penghargaan Sheikha Fatima binti Mubarak, berakhir tadi Jumat malam, 13 September, dengan pemberian penghargaan kepada para pemenang.
Berita ID: 3480758 Tanggal penerbitan : 2024/09/15
IQNA - Acara penutupan Musabaqoh Quran Internasional Sheikha Fatima khusus perempuan ke-8 diadakan di Dubai hari ini.
Berita ID: 3480756 Tanggal penerbitan : 2024/09/14
IQNA - Hari kedua musabaqoh hafalan Alquran internasional "Sheikha Fatima binti Mubarak khusus prempuan diselenggarakan dengan kompetisi 12 peserta dalam dua sesi, pagi dan sore hari.
Berita ID: 3480734 Tanggal penerbitan : 2024/09/10