KARBALA (IQNA) - Kemarin malam (14/11), bulan berada di posisi terdekat dengan bumi dan fenomena luar biasa ini juga terlihat di atas pusara suci Qamar Bani Hasyim (Purnama Bani Hasyim), Sayyidina Abdul Fadhl al-Abbas (As) di Karbala al-Mu’alla.
Berita ID: 3470809 Tanggal penerbitan : 2016/11/17