iqna

IQNA

Kunci-kunci
IQNA - Audio Hashem Roughani, seorang qari Alquran internasional, yang melantunkan ayat 8-12 dari surah At-Tahrim serta ayat-ayat surah Al-Kautsar di makam suci Razavi disajikan kepada para audiens IQNA. (HRY)
Berita ID: 3482272    Tanggal penerbitan : 2025/06/29

IQNA - Ali Asghar Ghaderi-Mofard, seorang qari nasional terkemuka, mengemukakan rahasia di balik kemanjuran tilawah para qari Mesir terdahulu, dengan mengatakan: Para qari ini lebih memperhatikan makna dan konsep ayat-ayat suci serta penyampaiannya ke dalam hati dan jiwa para pendengar, ketimbang memikirkan suara dan alunan melodi.
Berita ID: 3482183    Tanggal penerbitan : 2025/06/09

IQNA - Kementerian Wakaf Mesir mengumumkan kerja sama dengan perusahaan layanan media United negara itu untuk menyelenggarakan musabaqoh televisi terbesar guna mengidentifikasi bakat-bakat qari Alquran dalam tilawah dan melantunkan Alquran.
Berita ID: 3482165    Tanggal penerbitan : 2025/06/06

IQNA - Tarek Abdul Basit Abdus Samad, putra Ustad Abdul Basit, melantunkan Alquran di acara tarhim putra sulung Syekh Mustafa Ismail, seorang qari kenamaan asal Mesir.
Berita ID: 3482128    Tanggal penerbitan : 2025/05/29

IQNA - Omidreza Rahimi, seorang qari dan hafiz Alquran penyandang tunanetra dan anggota Karavan Alquran Noor, melantunkan ayat-ayat suci surah Ar-Rahman di hadapan para peziarah di Masjidil Haram.
Berita ID: 3482074    Tanggal penerbitan : 2025/05/18

IQNA - Bertepatan dengan peringatan 43 tahun wafatnya Syekh Hamdi al-Zamil, qari Mesir, Kementerian Wakaf Mesir menerbitkan ulang tilawah nya di platform resminya.
Berita ID: 3482058    Tanggal penerbitan : 2025/05/14

IQNA - Tilawah edukatif seluruh Alquran direkam dengan suara Rafi' Al-Amiri, seorang qari terkemuka Irak, di radio Furqan negara tersebut.
Berita ID: 3482049    Tanggal penerbitan : 2025/05/12

Haflah Bertepatan dengan Dahe-e Karamat
IQNA - Pemenang Juara Pertama Musabqoh Alquran Internasional ke-41 Republik Islam Iran melantunkan tilawah Alquran di Masjid Rahmatieh.
Berita ID: 3482007    Tanggal penerbitan : 2025/05/04

IQNA - Madrasah Para Elit Tilawah Nasional diresmikan pada tanggal 1 Mei, Kamis dalam sebuah acara yang dihadiri oleh Ketua Lembaga Wakaf dan Amal, para pengurus lembaga dan pejabat Alquran, serta sejumlah guru besar dan pakar Alquran negeri Iran.
Berita ID: 3482006    Tanggal penerbitan : 2025/05/04

Melodi Surgawi
IQNA - Berikut ini Anda akan mendengarkan lantunan Indah Syekh Mahmoud Hussein Mansour dari surah Al-Baqarah ayat 258.
Berita ID: 3481970    Tanggal penerbitan : 2025/04/27

Gema Surgawi
IQNA - Berikut ini adalah sebagian lantunan ayat 286 surah Al-Baqarah oleh Younes Shahmoradi, qari internasional negara Iran.
Berita ID: 3481926    Tanggal penerbitan : 2025/04/17

IQNA - Hadi Movahed Amin, qari internasional Iran, melantunkan ayat-ayat dari surah Al-A'la pada Senin pagi, 31 Maret, pada awal acara pelaksanaan salat Idul Fitri 2025. (HRY)
Berita ID: 3481863    Tanggal penerbitan : 2025/04/02

IQNA - Musabaqoh Tilawah Alquran Internasional Al-Ameed ke-14 berlanjut dengan partisipasi lima qari yang maju ke tahap kedua.
Berita ID: 3481773    Tanggal penerbitan : 2025/03/18

IQNA - Haflah Tilawah Internasional diadakan di stan lembaga ilmiah Alquran yang berafiliasi dengan Makam Abbasi di Pameran Alquran Teheran, dengan kehadiran Sayyid Hassanein Al-Helou, Ahmad Abolqhasemi, dan Hamed Shakernejad, juri dan para ustad program Alquran Mahfel.
Berita ID: 3481755    Tanggal penerbitan : 2025/03/15

IQNA – Pembacaan tartil Alquran juz I dibawakan oleh empat qari terkemuka Iran: Mahdi Adeli, Masoud Nouri, Vahid Barati, dan Aliakbar Malekshahi.
Berita ID: 3481681    Tanggal penerbitan : 2025/03/03

IQNA - Para qari Iran menghadiri makam Sayyid Hasan Nasrullah dan melantunkan ayat-ayat suci Alquran.
Berita ID: 3481669    Tanggal penerbitan : 2025/03/01

IQNA - 18 tilawah langka karya Syekh Mustafa Ismail, salah satu qari kenamaan Mesir, disumbangkan ke Radio Alquran negara itu untuk disiarkan selama bulan suci Ramadhan.
Berita ID: 3481593    Tanggal penerbitan : 2025/02/15

IQNA - Tilawah qari muda Iran pada acara Hari Nasional yang menandai peringatan 46 tahun kemenangan Revolusi Islam di Hotel Borbobudur, Indonesia, telah memberikan dampak positif di kalangan tokoh negara dan duta besar manca negara. (HRY)
Berita ID: 3481548    Tanggal penerbitan : 2025/02/08

IQNA - Qari internasional negara Iran yang men tilawah Alquran di hadapan Pemimpin Tertinggi dan pejabat sistem pada hari Idul Mab’ats, diajak bicara oleh Pemimpin Tertinggi.
Berita ID: 3481516    Tanggal penerbitan : 2025/02/02

IQNA - Seyyed Mohammad Hosseinipour, perwakilan Iran dalam kategori qiraat tahkik pada musabaqoh Alquran internasional Republik Islam Iran ke-41, yang lolos ke babak final kompetisi ini, merupakan finalis ketiga dalam kategori qiraat tahkik, yang melantunkan surah Al-Hajj ayat 56- 64. (HRY)
Berita ID: 3481504    Tanggal penerbitan : 2025/02/01