IQNA - Abdul Salam Haniyeh, putra sulung mendiang Ismail Haniyeh, kepala biro politik Hamas, mengungkapkan informasi baru tentang bagaimana ayahnya terbunuh di Teheran.
Berita ID: 3480604 Tanggal penerbitan : 2024/08/17
IQNA - Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) menyalahkan Israel atas serangan yang menewaskan kepala politik Hamas Ismail Haniyeh minggu lalu di Iran, dimana Tehran telah bersumpah untuk membalas.
Berita ID: 3480566 Tanggal penerbitan : 2024/08/10
IQNA - Acara penghormatan terhadap 721 orang pelajar Alquran asal Yaman ini digelar sekaligus mengenang hafiz syahid Alquran dan Mujahid Palestina, Ismail Haniyeh.
Berita ID: 3480539 Tanggal penerbitan : 2024/08/06
IQNA - Pada hari Jumat, ribuan warga Palestina melaksanakan salat ghaib di Masjid Al-Aqsa untuk arwah Ismail Haniyeh, kepala kantor politik Hamas, yang dibunuh oleh rezim Zionis di Teheran pada Rabu lalu.
Berita ID: 3480527 Tanggal penerbitan : 2024/08/04
IQNA - Jutaan warga Yaman telah menggelar unjuk rasa pro-Palestina di seluruh negeri, berjanji untuk membalas dendam pada rezim Israel atas pembunuhan tokoh-tokoh senior perlawanan baru-baru ini.
Berita ID: 3480524 Tanggal penerbitan : 2024/08/03
IQNA - Ribuan jamaah datang ke Masjid Imam Muhammad Bin Abdul Wahab di Doha, ibu kota Qatar, usai salat Jumat untuk mengikuti acara tasyyi’ jenazah syahid Ismail Haniyeh, kepala kantor politik Gerakan Perlawanan Islam (Hamas).
Berita ID: 3480520 Tanggal penerbitan : 2024/08/03
IQNA - Pelaksanaan shalat jenazah untuk syahid Mujahid Ismail Haniyeh, kepala kantor politik gerakan Hamas, digelar di Doha, dengan kehadiran puluhan ribu jamaah.
Berita ID: 3480519 Tanggal penerbitan : 2024/08/03
IQNA - Acara tasyyi’ jenazah syahid Ismail Haniyeh, kepala kantor politik Hamas, diadakan di Teheran pada Kamis pagi dengan kehadiran masyarakat penuh duka dan rasa hormat. (HRY)
Berita ID: 3480518 Tanggal penerbitan : 2024/08/03
IQNA - Pasca kesyahidan Ismail Haniyeh, kepala biro politik gerakan Hamas, sumber-sumber Palestina menerbitkan gambar saat dia mengucapkan ayat syahadat saat sedang melaksanakan shalat. (HRY)
Berita ID: 3480513 Tanggal penerbitan : 2024/08/01
Pesan Belasungkawa Pemimpin Tertinggi Revolusi Pasca Syahadah Mujahid Besar Ismail Haniyeh:
IQNA - Dalam sebuah pesan, Ayatullah Khamenei, Pemimpin Tertinggi Revolusi Islam, menyampaikan belasungkawa atas kesyahidan mujahid besar, Ismail Haniyeh, kepala kantor politik Hamas, dan berkata: "Rezim kriminal dan teroris Zionis dengan tindakan ini telah menyiapkan hukuman yang berat bagi dirinya sendiri, dan menuntut darahnya, yang syahid di wilayah Republik Islam Iran, sebagai tugas kami.
Berita ID: 3480512 Tanggal penerbitan : 2024/08/01
IQNA - Dalam video ini, saksikan momen pertemuan terakhir Ismail Haniyeh, Kepala Kantor Politik Hamas, dengan Pemimpin Tertinggi Revolusi Islam, Selasa lalu, 30 Juli 2024.
Berita ID: 3480511 Tanggal penerbitan : 2024/08/01
IQNA - Dalam sebuah pengumuman, Humas Umum IRGC mengumumkan kesyahidan Ismail Haniyeh, kepala biro politik Hamas, dan salah satu pengawalnya akibat serangan terhadap kediaman mereka di Teheran.
Berita ID: 3480508 Tanggal penerbitan : 2024/07/31
IQNA - Saudari kepala kantor politik Hamas menjadi syahid dalam serangan pesawat rezim Zionis di kamp al-Shati di Gaza barat.
Berita ID: 3480317 Tanggal penerbitan : 2024/06/27
Dalam Acara Tasyyi’ Jenazah Syuhada Pengabdian di Teheran
IQNA - Kepala kantor politik Hamas, yang menghadiri acara tasyyi’ jenazah para syuhada di Teheran, mengatakan, dari sudut pandang almarhum presiden Iran, Syahid Raisi, badai Al-Aqsa adalah gempa bumi yang menargetkan jantung rezim Zionis dan menciptakan perubahan di tingkat global.
Berita ID: 3480128 Tanggal penerbitan : 2024/05/23
TEHERAN (IQNA) - Pemimpin Besar Iran Sayid Ali Khamenei dalam kata sambutannya saat ditemui Kepala Biro Politik Hamas, Ismail Haniyeh, Rabu (21/6), mengapresiasi perjuangan faksi-faksi resistensi Palestina dan menyatakan bahwa Rezim Zionis Israel akan bertekuk lutut di wilayah pendudukan Tepi Barat.
Berita ID: 3478552 Tanggal penerbitan : 2023/06/23
TEHERAN (IQNA) - Ismail Haniyah , Kepala Kantor Gerakan Perlawanan Islam Palestina (Hamas), hari Jumat ini, 14 Mei, mengimbau umat Islam dan Arab serta seluruh rakyat merdeka di dunia untuk mendukung Masjid Al-Aqsa dan Gaza dengan menggelar demonstrasi dan pertemuan publik.
Berita ID: 3475327 Tanggal penerbitan : 2021/05/14
TEHERAN (IQNA) - Ismail Haniyah , kepala biro politik Hamas, menekankan bahwa kompromi Sudan tidak ada hubungannya dengan rakyat Sudan dan sikap bersejarah Sudan serta tidak dapat mengubah peta kawasan berdasarkan tuntutan rezim Zionis.
Berita ID: 3474718 Tanggal penerbitan : 2020/10/26